Dead Squad : Temple of the Undead , Horor Komedi Zombie Nanggung Ala Dominik Hauser




Dead Squad : Temple of the Undead berkisah tentang sekelompok anak muda yang bertualang di sebuah daerah yang jarang didatangi manusia. Mereka kemudian tersesat di hutan selama perjalanan arung jeram di sungai. Dalam perjalanan mencari jalan pulang justru menemukan reruntuhan yang telah lama hilang yang merupakan rumah bagi sejumlah monster misterius.


The Farm : Peternakan Manusia Milik Kaum Kanibal
  Overlord : Prajurit Amerika Terjebak Eksperimen Horor Psikopat Nazi
Bohemian Rhapsody : Biografi Gamblang Seorang Freddie Mercury
The Girl in the Spider's Web : Reboot Kisah Hacker Tangguh Asli Swedia 
Bumblebee : Kisah Orsinil Robot VW-Beetle dan Hailee Steinfeld

Unstoppable : Mantan Gangster yang Mencari Penculik Istrinya 


Meski genre zombie comedy-horror semisal Warm Bodies, Shaun of the Dead, serta Zombieland menuai banyak sukses di tahun belakangan, bukan berarti seluruh film dengan genre serupa bernasib sama. Sutradara Dominik Hauser menulis kisah ini bersama Nancy Thornhill. Dibintangi Erika Ervin — yang juga bermain dalam Zombie Queen dan Conan Steven dalam film yang sama sebagai karakter Z13. .


Aquaman : Asal Usul Penguasa 7 Kerajaan Samudera
Rampant : Versi Zombie Klasik Dari Train To Busan
The Negotiation : Ahli Negosiator Menghadapi Penculik Psikopat
Amazon Hot Box : Campuran Ide Gila yang Menjawab Ekspetasi Penonton



Film ini berlatar sebuah pulau kecil yang jarang dikunjungi manusia. Adalah dua grup anak muda yang mencoba mengeksplorasi keindahan alamnya. Salah satu grup itu terdiri dari tiga sahabat yang sedang menikmati liburan. Salah seorang di anatara mereka adalah Daniel (Jonathan Looper) yang bertingkah seperti mengalami gangguan kejiwaan. Bersamanya  ada Ethan (Guy Talon) sahabatnya yang berjiwa pengecut. Ethan seorang yang egois dan lebih menyukai hal-hal yang aman. Berbeda dengan John (Ryan Soboiski) yang berani dan  lebih tenang.

Along with the Gods : The Last 49 Days , Lanjutan Kisah 3 Malaikat Maut 
Hunter Killer : Menyelamatkan Presiden Rusia Demi Mencegah Perang Dunia
Halloween : Pertarungan Terakhir Laurie Vs Michael Myers
The Nutcracker and the Four Realms : Petualangan Melintasi Empat Dunia Fantasi



Kelompok yang lain adalah para gadis yang juga sedang menghabiskan waktunya berlibur di pulau tersebut. Tiffany (Bianca Zouppas) yang sedikit genit dan sangat tertarik pada Ethan. Jennifer (Elizabeth Morse) seorang gadis smart dan sangat mandiri. Terakhir adalah Aneesha (Alina Carson) seorang cewek berani yang menyukai hal-hal logis serta suka petualangan.



The Knight of Shadows: Between Yin and Yang, Ketika Jackie Chan Menjadi Pemburu Setan
 The ToyBox : RV Berhantu yang Meneror Dua Cewek Seksi
Goosebumps 2: Haunted Halloween, Kisah Dua Bocah Iseng Melepaskan Kiamat Halloween 
I Still See You : Bella Thorne dan Bumi yang Dipenuhi Arwah Orang Mati


Semestinya Dead Squad: Temple of the Undead berpotensi menjadi hit. Andai saja sang sutradara mau konsisten entah itu memilih tema horror atau comedy. Kesalahan paling parah adalah mencoba mencampur dua genre ini dan menghasilkan tontonan yang nanggung. Humor dan situasinya menjadi datar, sedangkan nuansa horornya dihancurkan berbagai momen yang salah tempat. Bagaimana  konflik seksualitas zombie yang dihadirkan justru membuatnya semakin aneh. Tidak menyeramkan sekaligus tidak lucu.



 The Basement : Terjebak Dengan Pembunuh Berantai di Basemen Rumah
  The Nun : Kisah Gelap Dibalik Asal-usul Valak
Nostalgia Para Pemeran Franchise Young & Dangereous
Apostle : Horor Sekte Misterius Karya Gareth Evans











Comments